Senin, 10 Januari 2011

Seiring Jalan


SEIRING JALAN

Bila kau renungkan lebih dalam 
Dirimu  adalah suatu kesatuan 
Antara jiwa dan raga
Aantar lahir dan batin 
Yang menyatu dalam kehidupan
Untuk menjadi kalifah di Dunia
Namun dalam perjalanannya
Kau dihadapkan berbagai permasalahan 
Karena tuntutan dari luar maupu dari dalam 
Ragamu di kendalikan oleh pikiran dan logika
Jiwamu dikendalikan oleh tuhan Nya
Coba kau renungkan kehidupan yang kau jalankan
Ketika tuntutan luar lebih dasyat
Ketika lingkungan telah memaksakan
Ketika emusimu semakin memuncak 
Sadar atau tidak sadar yang kau lakukan 
Hanya kegiatan ragawi saja
Kau sibuk dengan tuntutan dunia
Kau  Ibadah hanya aktifitas ragawi
Pernahkah kau merasakan kehampaan
Walau kau bawa ragamu kemana saja
Walau segala materi telah kau sediakan
Namun jiwamu bergejolak  melayang enmtah kemana
Kau dapat menguasi ranganya tapi bukan jiwanya
Pernahkah terpikir dalam benakmu
Menjalin kerjasama antar jiwa dan ragamu
Aku  mau makan ingat kamu
Aku mau tidur  ingat kamu
Aku mau ibadah inga kamu
Hidup ini kan seiring sejalan 
Hidup ini tak sendirian 
Jangan bimbang dan ragu 
Bawalah jiwa raga menyelusuri hidupmu

By : ROCH 10 Januari 2011

0 komentar: